Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2019

Memperjelas Takdir pt.2

Secangkir kenikmatan caffe latte cukup menghangatkan hati yg beku di sore ini, ohai teman-teman sejuta rindu akan  dituangkan di tulisan ini dan semoga bisa kita diskusikan bersama. Sebelumnya bagaimana kabar petualang kalian di dunia yg rumit ini ? makin menyenangkankah atau makin membosankan ? ahahahaha tenang teman ada banyak kisah aneh dan menyebalkan  yang bisa terjadi di dunia ini, tidak ada yg bisa dihindari dan kamu  tidak sendiri ! Beberapa waktu yg lalu terjadi hal yg cukup menyakitkan. rasa sakitnya  bahkan sudah tidak asing namun entah mengapa belum juga kebal.   Bukankah poros hidup setiap manusia adalah tentang menjadikan hari ini sebagai kenangan sekaligus pembelajaran. tapi nyatanya  sadsebagian dari kira sadar, bahwa sampai saat ini beberapa dari kita hanyalah menerima dan menjalani semua takdir hidup dan tak pernah belajar bahkan memperbaiki diri. Karena egoiskah atau terlalu bodoh ? mungkin kita bisa berbagi penda...